Ngolesnya maaf agak berantakan :P |
Bahan:
Gabin
1/4 kg Tepung Terigu
4 sdm Gula Pasir
1sdt Garam
1sdt Vanili
Air secukupnya
1 butir Telor (optional)
Cara Membuat:
- Bikin Fla dari tepung terigu,gula pasir, garam, vanili, dan air. Aduk-aduk hingga encer.
- Panaskan panci, aduk di panci hingga mengental, tidak mrungkel-merungkel (alus)
- Setelah fla agak dingin, oleskan ke roti gabin. Dan rapihkan flanya.
- Goreng gabin yang sudah dioles telor. Sajikan dengan teh hangat. :)
Artikel Terkait
- Selamat jalan Nenek..
- Aku tempuh juga semester 1..
- The Story of Continuing My Masters Study
- Hidup dan Mati adalah Rahasia Illahi (Muhasabah)
- Gabin Fla Vanilla Ala Monique
- Resep Lele Goreng Plus Sambalnya
- Menu Ramadhan: Resep Sambal Terong
- Resep Rajungan Masak Jawa
- Tempe Mendoan Istimewa....:D
- Hidayah
0 komentar:
Post a Comment